gmim.lagu-gereja.com Gereja Masehi Injili di Minahasa |
Download MP3 Music Khotbah MTPJ GMIM 2021 Minggu, 04 Juli 2021 (Lukas 17:11-19)MTPJ 4 Juli - 10 Juli 2021 - Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah - Lukas 17:11-19MTPJ 4 Juli - 10 Juli 2021 TEMA BULANAN : "Menerima dan Memberlakukan Keadilan Allah" TEMA MINGGUAN : "Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah" Bacaan Alkitab: Lukas 17:11-19 Kesepuluh orang kusta 17:11 Dalam perjalanan-Nya ke Yerusalem Yesus menyusur perbatasan Samaria dan Galilea. 17:12 Ketika Ia memasuki suatu desa datanglah sepuluh orang kusta menemui Dia. Mereka tinggal berdiri agak jauh 17:13 dan berteriak: "Yesus, Guru, kasihanilah kami!" 17:14 Lalu Ia memandang mereka dan berkata: "Pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam." Dan sementara mereka di tengah jalan mereka menjadi tahir. 17:15 Seorang dari mereka, ketika melihat bahwa ia telah sembuh, kembali sambil memuliakan Allah dengan suara nyaring, 17:16 lalu tersungkur di depan kaki Yesus dan mengucap syukur kepada-Nya. Orang itu adalah seorang Samaria. 17:17 Lalu Yesus berkata: "Bukankah kesepuluh orang tadi semuanya telah menjadi tahir? Di manakah yang sembilan orang itu? 17:18 Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?" 17:19 Lalu Ia berkata kepada orang itu: "Berdirilah dan pergilah, imanmu telah menyelamatkan engkau." ALASAN PEMILIHAN TEMA Bersyukur asal kata "Syukur" (Arab: syakaran) yang berarti berterima kasih. Istilah ini berkaitan dengan sikap yang penuh kebaikan dan rasa menghormati serta mengagungkan atas segala berkat Tuhan. Tindakan ini diekspresikan baik dengan perkataan, maupun yang dilaksanakan dengan perbuatan atas kebaikan-Nya. Dapat disimpulkan bahwa syukur menurut istilah adalah bersyukur dan berterima kasih kepada Tuhan dengan perasaan lega, senang, dalam kata dan perbuatan. Tindakan bersyukur adalah sikap hidup orang beriman, bahkan menjadi bagian identitas orang Kristen. Orang beriman memahami bahwa segala sesuatu boleh ada dan terjadi karena perkenanan Tuhan. Mengaplikasikan kebaikan Tuhan dalam kehidupan yang bersyukur adalah suatu kewajiban. Namun realitanya sengaja ataupun tidak disengaja sering ada orang percaya mengabaikan dan lupa, seperti kata peribahasa "lupa kacang akankulitnya". Dengan kata lain orang yang sulit bersyukur/berterima kasih, berarti juga tidak menampakan kehi-dupan yang memuliakan Tuhan, padahal tindakan bersyukur merupakan tanda mengasihi Tuhan karena Ia lebih dulu mengasihi kita. Jika kita mengira bahwa segala sesuatu boleh ada dan dimiliki karena kuat dan hebatnya kita, padahal Tuhan-lah sumber segala berkat, yang berkeadilan dan yang meng-ijinkan kehidupan itu ada dan terjadi. Dengan alasan ini maka tema minggu ini adalah : "Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah". PEMBAHASAN TEMATIS Pembahasan Teks Alkitab (Exegese) Injil Lukas selain sistimatis juga gaya penulisan dan kosa katanya secara umum menunjukkan bahwa penulisnya terpelajar. Kitab Lukasmenekankan hubungan Yesus dengan orang-orang yang tersingkirkan karena aturan Taurat dan kekuasaan mengenai: najis, lemah dan tak berdaya. Mereka juga yang termarjinalkan oleh aturan keagamaan dan kekuasaan sebagai masyarakat kecil atau kaum yang terpinggirkan. Lukas adalah seorang tabib (Kolose 4:14), seorang Yunani, dan seorang Kristen bukan Yahudi. Dia salah satu penulis bukan Yahudi dalam Perjanjian Baru. Lukas adalah sahabat dekat dan rekan Paulus, ia juga menulis Injil Lukas dan kitab Kisah Para Rasul. Penulisan Injil Lukas kira-kira tahun 60 M. Dalam teks perikop Lukas 17:11-19, Samaria pada zaman Kristus terletak di antara Galilea dan Yudea. Yesus pernah pertama kali melarang murid-murid mengunjungi Samaria (Matius.10:5), agama mereka bercampur dengan penyembahan berhala (Yohanes. 4:22), percaya kepada tahyul (Kisah Para Rasul.8:9-11), di lain pihak Samaria penduduknya tipe orang lebih murah hati dari pada orang Yahudi (Lukas.10:33-36, 17:16-18). Orang Yahudi dilarang bergaul dengan orang Samaria (Yohanes. 8:48). Sekalipun kesaksian Kisah Para Rasul 9:31 justru di Samaria terdapat banyak gereja Kristen. Penyakit kusta adalah penyakit menular, maka orang sakit kusta diharuskan untuk menjauhi orang lain dan memberitahu kehadiran mereka jika mereka harus mendekat. Terkadang penyakit kusta bisa hilang. Jika seorang berpenyakit kusta menganggap kustanya sudah sembuh ia harus datang kepada seorang imam, yang dapat menyatakan bahwa ia sudah sembuh (Imamat 14). Yesus melewati tempat isolasi ke sepuluh orang kusta, mereka tinggal berdiri agak jauh (ayat 12) agaknya mereka sudah banyak kali mendengar tentang mujizat yang dikerjakan Yesus, dan sudah mengenal siapa Yesus. Teriakan mereka dari kejauhan, "Yesus, Guru, kasihanilah kami!" ayat 13, berteriak bahasa Yunani "airo": berseruhlah, kasihanilah kami. ("Eleeo" bah. Yunani: berbelas kasih), teriakan yang sangat mengharukan yang didasari pada percaya Yesus dapat menyembuhkan mereka bahwa Yesus pasti berbelas kasihan. Perkataan Yesus "pergilah" (Yunani : Poreuomai) yang dapat diartikan berjalan; mengurus kehidupan. Ungkapan "perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam" (ayat 14b). Perkataan Yesus ini hendak menyata-kan bahwa kesembuhan sementara berproses. Di dalam Perjanjian Lama orang yang menderita penyakit kusta (Yunani: Lepra), penyembuhannya harus ditentukan oleh Imam, demikian juga orang yang sudah ditentukan menderita kusta dan dinyatakan najis oleh Imam, harus di isolasi/ disendirikan dari tengah-tengah masyarakat (Im. 13:45-46). Di dalam Perjanjian Baru; di sini juga kelihatan adanya penetapan kesembuhannya oleh imam. Bila kesembuhan itu benar, seketika itu imam memberitakan ketetapan kebersihan kulitnya. Yesus hadir di tengah aturan Yahudi seperti itu, Yesus menyembuhkan banyak orang yang menderita sakit kusta dengan menumpangkan tanga-Nya, atau konteks pembacaan ini dari kejauhan (Luk. 17:11-19). Tak ada lagi orang lain selain Yesus yang mau bersentuhan dan menyapa dengan mereka, beban mental dan psikis yang sangat berat, yang kemudian fisik dan kerohanian dipulihkan. Inilah pemulihan yang holistik. Yesus menyuruh sepuluh orang kusta pergi kepada imam sebelum mereka disembuhkan dan mereka melakukannya! Mereka menanggapi dengan iman, dan Yesus menyembuhkan mereka dalam perjalanan. Ayat 16, Yesus menyembuhkan sepuluh orang kusta, tapi hanya satu orang yang kembali untuk berterima kasih kepada-Nya. Hanya satu orang kusta yang berterima kasih yang mengetahui bahwa imannya berperan dalam kesembuhan. Orang ini bukan saja menderita, ia juga merupakan orang Samaria ras yang dipandang rendah oleh bangsa Yahudi sebagai suku campuran yang menyembah berhala. Sekali lagi Lukas menunjukkan bahwa kasih karunia Allah tidak bisa dibatasi, tapi diperuntukkan bagi orang yang berkenan kepada-Nya. Tindakan tersungkur, sujud, adalah bentuk penyembahannya kepada Tuhan, dan ia mengucap syukur. Mengucap syukur (Yunani: "eucharisteo") diterjemahkan bersyukur, atau mempersembahkan doa syukur. Satu tindakan pengakuan tentang kuasa Tuhan yang sanggup menyembuhkan dia, pernyataan iman percayanya kepada Tuhan yang memberi kehidupan. Baginya adalah satu kewajiban berterima kasih dan yang bersyukur kepada Tuhan. Bersyukur merupakan juga tanda penyembahan yang memuliakan Tuhan dalam hidup, atau tanda mengasihi Tuhan yang berbuat kasih dalam hidup manusia. Orang yang melupakan kebaikan Tuhan adalah orang yang sombong dan tinggi hati. (Ul. 8:14). Ayat 19 perkataan Yesus "berdirilah" dan "pergilah" kata kerja untuk segera melakukan sesuatu, (Yunani: "anistemi" yang berarti bangkit, berangkatlah). "Imanmu telah menyelamatkan engkau"; Yesus memuji orang Samaria, karena orang ini kembali kepada Yesus sambil memuliakan Tuhan; berlutut di depan kaki-Nya sambil bersyukur. Ia terbuka hatinya dan percaya bahwa Yesuslah sumber pemulihan dan keselamatan bagi manusia, dan ungkapan Yesus ini membenarkan imannya. Dalam hal ini Yesus memberi apresiasi terhadap kata dan tindakan seorang yang bersyukur dan berkatnya adalah mengalami pemulihan lahir-batin/jasmani dan kerohanian. n Makna dan Implikasi Firman Allah di dalam Yesus Kristus mengasihi umat-Nya. Tuhan peduli dan mengerti setiap keluhan, persoalan, pergumulan umat manusia yang mau mencari Tuhan serta yang berharap kepada-Nya. Pertolongan Tuhan selalu tepat waktu bagi yang berseru kepada-Nya. Tangan Tuhan tak kurang panjang untuk menyentuh kita dengan kuasa-Nya yang ajaib. Maka carilah Tuhan maka kita akan hidup.(Amos 5:6a) Segala sesuatu boleh ada dan terjadi karena perkenanan Tuhan. Tuhan yang memberi hidup, yang menolong dan mengangkat harkat dan martabat manusia sebagai makhluk yang mulia. Tuhan tahu kelemahan kita, jeritan bahkan harapan umat-Nya. Tuhan menginginkan umat-Nya dapat meng-implementasi-kan kebaikan-Nya dalam kehidupan dengan tindakan yang bersyukur/berterima kasih dalam kata dan perbuatan sebagai persembahan hidup yang kudus dan yang berkenan kepada Tuhan, itu adalah ibadah yang sejati, bentuk penyembahan, sujud kita kepada Tuhan (Roma.12:1). Orang yang tidak tahu bersyukur bukan orang beriman, karena kesadaran bersyukur adalah sikap hidup yang menonjol dari orang beriman. Rahasia mengucap syukur kepada Tuhan Allah di dalam Yesus Kristus terjadi dalam kehidupan orang beriman. Bersyukur adalah juga cara orang beriman mengasihi Tuhan dan menyatakan tentang kasih dan kebaikan Tuhan. PERTANYAAN UNTUK DISKUSI: 1. Apa yang kita pahami tentang tindakan yang bersyukur dan yang memuliakan Tuhan menurut perikop Lukas 17:11-19? 2. Daftarkanlah tipe seperti sembilan orang kusta yang tidak tahu bersyukur di konteks gereja masa kini! Mengapa? 3. Bagaimana bentuk-bentuk ucapan syukur yang sesuai dengan Firman Tuhan? NAS PEMBIMBING: Ulangan 8:14-16 POKOK-POKOK DOA: Umat percaya semakin tahu mengucap syukur dan beribadah, karena Tuhanlah sumber segala berkat, penolong ajaib sangatlah terbukti. Gereja Tuhan semakin diberkati dan menjadi berkat kepada siapapun dia, bahkan disegala perbedaan suku, agama, ras, budaya, bangsa dan negara. Kiranya Tuhan Allah di dalam Yesus Kristus menyatakan mujizat-Nya bagi mereka yang dalam penderitaan, dan dalam perjuangan hidup. TATA IBADAH YANG DIUSULKAN: HARI MINGGU BENTUK I. NYANYIAN YANG DIUSULKAN Panggilan Beribadah: KJ.No. 1 Haleluya Ses Nas Pemb: NNBT No. 13 Ya Allah Bapa Ya Yesus Tuhan Pengakuan Dosa: NKB No.19 Dalam Lautan Yang Kelam. Pemberitaan Anugerah Allah: KJ No. 40 Ajaib Benar Anugerah Ses Pengakuan Iman: KJ No. 38 T'lah Kutemukan Dasar Kuat Ses Hukum Tuhan: NKB No.34 Setia-Mu Tuhanku, Tiada Bertara. Ses Pembacaan Alkitab: KJ No. 49 Firman Allah Jayalah Persembahan:KJ No. 450 Hidup Kita Yang Benar Nyanyian Penutup: NNBT No.20 Kami Bersyukur Pada-Mu Tuhan. ATRIBUT: Warna dasar hijau dengan simbol salib dan perahu di atas gelombang. Label: Lukas 17:11-19
Daftar Label dari Kategori Khotbah MTPJ GMIM 2021 1 Petrus 1:3-12(1) 1 RAJA RAJA 10(1) 1 Raja-Raja 10:1-13(1) 1 Tesalonika 5:12-22(1) 1 Yohanes 1:1-10(1) 25:14-30(1) Amsal 22:1-6(1) Ezra 7:1-28a(1) IBRANI 1:5-14(1) Keluaran 2:11-22(1) Kisah Para Rasul 16:13-18(1) Kisah Para Rasul 7:54-8:3(1) Lukas 17:11-19(2) Lukas 23:26-32(1) Lukas 24:1-12(1) Markus 7:24-30(1) Matius 16:13-20(1) Matius 25:14-30(1) Matius 26:69-75(2) Matius 28:16-20(2) Mazmur 138:1-8(1) Mazmur 37:22-26(1) Nehemia 7:61-73(1) Wahyu 21:1-8(1) Yohanes 21:1-14(2) Yunus 1:1-17(1) Pelatihan Online EasyWorship 2009 mulai 06 April 2015 - Soal Latihan 1 EasyWorship 2009 - Pembuatan Slide Tata Ibadah - Register | Login | Selanjutnya: Khotbah GMIM Minggu, 04 Juli 2021 - Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah - Lukas 17:11-19Sebelum: Hikmat Allah Menuntun untuk Bertindak Benar - 1 Raja-raja 3:16-28All Khotbah MTPJ GMIM 2021: Khotbah GMIM Minggu, 26 Desember 2021 - Dedikasi Paripurna Bagi Yesus - oleh Pdt. Vivian Ch. Aray, S.Th LIRIK MTPJ Minggu, 26 Desember 2021 - Sabtu, 1 Januari 2022 LIRIK MTPJ Sabtu, 25 Desember 2021 (Khotbah Natal Hari I) - Lukas 2:8-20 LIRIK MTPJ GMIM Jumat, 24 Desember 2021 (Khotbah Malam Natal) - Lukas 2:1-7 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 19 Desember 2021 - Firman Menjadi Manusia - Yohanes 1:1-14 LIRIK MTPJ Minggu, 19 Desember - Sabtu, 25 Desember 2021 - Firman Menjadi Manusia - Yohanes 1:1-14 LIRIK Video Khotbah Minggu, 12 Desember 2021 oleh Ibu Pdt Tirsa Tairas LIRIK MTPJ Minggu, 12 Desember 2021 – Sabtu, 18 Desember 2021 (Minggu Adven III) LIRIK KHOTBAH KHOTBAH MTPJ GMIM Minggu, 5 Desember - 11 Desember 2021 - TERBITLAH SURYA KEBENARAN - MALEAKHI 4:1-6 - MINGGU ADVEN 1 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 28 Nopember 2021 - PENGHARAPAN AKAN KESELAMATAN – Zakharia 9:9-17 - Minggu Adven I LIRIK MTPJ Selasa, 23 Nopember 2021 - HUT ke-84 W/KI GMIM - TEMA: Iman Ibu Menyelamatkan Keluarga - Markus 7:24-30 LIRIK MTPJ Minggu, 28 November - Sabtu, 4 Desember 2021 - Minggu Adven 1 - Tema: Pengharapan Akan Keselamatan - Zakharia 9:9-17 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 21 November 2021 - Pengajaran Seumur Hidup (Long Life Education) - Ulangan 6:1-25 LIRIK MTPJ 21-27 November 2021 - TEMA MINGGUAN : Pengajaran Seumur Hidup (Long Life Education) - Ulangan 6:1-25 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 14 November 2021 - JANGAN MENDUA HATI - Yakobus 1:1-8 LIRIK MTPJ Minggu, 14 November - Sabtu, 20 November 2021 - TEMA MINGGUAN: Jangan Mendua Hati - Yakobus 1:1-8 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 07 November 2021 - Bina Keluarga Dengan Ajaran Sehat - Titus 2:1-10 LIRIK MTPJ GMIM Minggu, 07 November - Sabtu, 13 November 2021 - TEMA MINGGUAN: Bina Keluarga Dengan Ajaran Sehat - TITUS 2:1-10 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 31 Oktober 2021 - Kenakanlah Manusia Baru - Efesus 4:17-32 LIRIK MTPJ Minggu, 31 Oktober - Sabtu, 6 November 2021 - Tema Mingguan: Kenakanlah Manusia Baru - Efesus 4:17-32 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 24 Oktober 2021 - Jagalah Kelakuan sesuai Firman Tuhan - Mazmur 119:9-16 LIRIK MTPJ Minggu, 24 Oktober - 30 Oktober 2021 - Jagalah Kelakuan Sesuai Firman Tuhan - Mazmur 119:9-16 LIRIK MTPJ Minggu, 17 Oktober - Sabtu, 23 Oktober 2021 - Merendahkan Diri Di Bawah Tangan Tuhan - 1 Petrus 5:1-11 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 17 Oktober 2021 - Merendahkan Diri Di Bawah Tangan Tuhan - 1 Petrus 5:1-11 LIRIK MTPJ Jumat, 15 Oktober 2021 (Khotbah GMIM Pemilihan Pelsus) - Dipilih Untuk Berbuah - Yohanes 15:16 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 10 Oktober 2021 - Memilih Orang Yang Diteladani - 1 Timotius 3 1-13 LIRIK MTPJ 10 - 16 Oktober 2021 - Memilih Orang Yang Di Teladani - 1 Timotius 3:1-13 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 03 Oktober 2021 - Pilihlah Orang Yang Cakap Dan Takut Akan Tuhan - Keluaran 18:13-27 LIRIK MTPJ 3-9 Oktober 2021 - Pilihlah Orang Yang Cakap Dan Takut Akan Tuhan - Keluaran 18:13-27 LIRIK MTPJ 30 September 2021 (HUT Ke-87 GMIM Bersinode) - Jangan Suam-Suam Kuku - Wahyu 3:14-22 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 26 September 2021 - Gereja, Pemegang Kunci Sorga - Matius 16:13-20 LIRIK MTPJ 26 September - 2 Oktober 2021 - Gereja, Pemegang Kunci Kerajaan Sorga - Matius 16:13-20 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 18 September 2021 - Tugas Pelayan Memperingatkan Cara Hidup Jemaat - Yehezkiel 3:16-21 LIRIK MTPJ 19-25 September 2021 - Tugas Pelayan Memperingatkan Cara Hidup Jemaat - Yehezkiel 3:16-21 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 12 September 2021 - Konsekuensi Mengikut Yesus - Matius 4:18-22 LIRIK MTPJ 12 - 18 September 2021 - Konsekuensi Mengikut Yesus - Matius 4:18-22 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 5 September 2021 - Khotbah GMIM Minggu, 5 September 2021 LIRIK MTPJ 5 - 11 September 2021 - Jangan Menjadi Pemecah-belah Persekutuan - Yudas 1:17-25 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 29 Agustus 2021 - Regenerasi Pelayanan Sesuai Kehendak Allah - 2 Raja-Raja 2:1-18 LIRIK MTPJ 29 Agustus - 4 September 2021 - Regenerasi Pelayanan Sesuai Kehendak Allah - 2 Raja-Raja 2:1-18 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 22 Agustus 2021 - Melayani Demi Kepentingan Kristus - Filipi 2:19-3:1.a LIRIK MTPJ 22-28 Agustus 2021 - Melayani Demi Kepentingan Kristus - Filipi 2:19-3:1a LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 15 Agustus 2021 - Perlindungan Hukum Bagi Warga Negara - Kisah Para Rasul 22:23-29 LIRIK MTPJ 15-21 Austus 2021 - Diperlengkapi Untuk Memperkokoh Gereja dan Bangsa - Kisah Para Rasul 22:23-29 LIRIK KHOTBAH GMIM Minggu, 8 Agustus 2021 - Mengubah Mental Kekerasan Menjadi Melayani - Keluaran 2:11-22 LIRIK MTPJ 8-14 Agustus 2021 - Mengubah Mental Kekerasan Menjadi Melayani - Keluaran 2:11-22 LIRIK MTPJ 1-7 Agustus 2021 - Pembentukan Integritas Kehambaa - Yunus 1:1-17 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 25 Juli 2021 - Pembentukan Integritas Kehambaan - Yunus 1:1-17 LIRIK MTPJ 25-31 Juli 2021 - Kebenaran Versus Dusta - Kisah Para Rasul 5:1-11 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 18 Juli 2021 - PENDIDIKAN ANAK YANG BERKARAKTER - Amsal 4:1-17 LIRIK MTPJ 18-24 Juli 2021 - Pendidikan Anak yang Berkarakter - Amsal 4:1-17 LIRIK MTPJ 11 - 17 Juli 2021 - Etika Pengucapan Syukur - 1 Tesalonika 5:12-22 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 04 Juli 2021 - Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah - Lukas 17:11-19 LIRIK MTPJ 4 Juli - 10 Juli 2021 - Kesadaran Mengucap Syukur dan Memuliakan Allah - Lukas 17:11-19 LIRIK Hikmat Allah Menuntun untuk Bertindak Benar - 1 Raja-raja 3:16-28 LIRIK MTPJ 27 Juni - 3 Juli 2021 - Hikmat Allah Menuntun untuk Bertindak Benar - 1 Raja-Raja 3:16-28 LIRIK Khotbah GMIM - Minggu, 20 Juni 2021 - Allah Tidak Memandang Bulu - ROMA 2: 1-16 LIRIK MTPJ 20-26 Juni 2021 - Menerima dan Memberlakukan Keadilan Allah - Roma 2:1-16 LIRIK MTPJ 13 - 19 Juni 2021 - Allah Adil di tengah Kejahatan dan Kelaliman Manusia - Mazmur 7:1-18 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 13 Juni 2021 - Allah Adil Ditengah Kejahatan dan Kelaliman Manusia - Mazmur 7 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 06 Juni 2021 - Tanggung Jawab Mengolah Talenta dalam Keadilan Allah - Matius 25:14-30 LIRIK MTPJ 6 Juni - 12 Juni 2021 - Tanggung Jawab Mengolah Talenta dalam Keadilan Allah - Matius 25:14-30 LIRIK Khotbah GMIM Minggu, 30 Mei 2021 - Kasih Setia Tuhan, Fondasi Kekuatan Iman - Mazmur 138:1-8 LIRIK MTPJ 30 Mei - 5 Juni 2021 - Kasih Setia Tuhan, Fondasi Kekuatan Iman - Mazmur 138:1-8 LIRIK MTPJ 24 Mei 2021 (Hari Petakosta ke II - Hari Persatuan Pria/Kaum Bapa GMIM) LIRIK MTPJ 23 - 30 Mei 2021 LIRIK Khotbah Minggu, 16 Mei 2021 - TONGKAT KERAJAAN TUHAN ADALAH TONGKAT KEBENARAN - IBRANI 1:5-14 LIRIK MTPJ Minggu, 16 Mei 2021 - 22 Mei 2021 - Tongkat Kerajaan Tuhan adalah Tongkat Kebenaran - Ibrani 1:5-14 LIRIK Khotbah Minggu, 09 Mei 2021 - Jadilah Duta Kristus - Matius 28:16-20 LIRIK MTPJ 9 - 15 Mei 2021 - Jadilah Duta Kristus - Matius 28:16-20 LIRIK Belajar Dari Orang Berhikmat - KHOTBAH 1 RAJA RAJA 10 LIRIK MTPJ 2 - 8 Mei 2021 - Belajar Dari Orang Berhikmat - 1 Raja-Raja 10:1-13 LIRIK MTPJ Minggu, 25 April - 1 Mei 2021 - Keadilan Yang Menghidupkan - Ulangan 24:6-22 LIRIK Keadilan Yang Menghidupkan - ULANGAN 24:6-22 LIRIK MTPJ 18 - 24 April 2021 - Buktikan Kemurnian Imanmu - 1 Petrus 1:3-12 LIRIK Buktikan Kemurnian Imanmu - 1 Petrus 1:3-12 - KHOTBAH 1 PETRUS 1.3-12 LIRIK Ketaatan Membangkitkan Semangat Berkarya - Yohanes 21:1-14 LIRIK MTPJ 11 - 17 April 2021 - Ketaatan Membangkitkan Semangat Berkarya - Yohanes 21:1-14 LIRIK MTPJ 4 - 10 April 2021 - Paskah I (Hari Anak GMIM) - Beritakan, Yesus Bangkit - Lukas 24:1-12 LIRIK MTPJ Minggu, 28 Maret - Minggu, 3 April 2021 (Minggu Sengsara VI) - Tangisilah Dirimu! - Lukas 23:26-32 LIRIK Tangisilah Dirimu! - Lukas 23:26-32 LIRIK JANGAN MENYANGKAL YESUS KRISTUS - Matius 26:69-75 LIRIK MTPJ 21 - 27 Maret 2021 ( Minggu Sengsara V) - Jangan Menyangkal Yesus Kristus - Matius 26:69-75 LIRIK MTPJ 14 - 20 Maret 2021 - Minggu Sengsara IV - Akulah DIA! - Yohanes 18:1-11 LIRIK MTPJ 7 - 13 Maret 2021 - Penderitaan Sebagai Konsekuensi Kesetiaan Iman - Kisah Para Rasul 7:54-8:3 LIRIK MTPJ 28 Februari - 6 Maret 2021 (Minggu Sengsara II) - Efektifitas Penatalayanan - Nehemia 7:61-73 LIRIK MTPJ 14 - 20 Februari 2021 - Persekutuan dengan Kristus Menuntun Hidup dalam Terang - 1 Yohanes 1:1-10 LIRIK MTPJ 7 - 13 Februari 2021 - Sinergi Pemerintah dan Gereja dalam Menata Pelayanan - Ezra 7:1-28a LIRIK MTPJ 31 Januari - 6 Februari 2021 - Kewirausahaan Kristen yang Menopang Pelayanan - Kisah Para Rasul 16:13-18 LIRIK MTPJ Jumat, 28 Januari 2021 (Hari Persatuan Remaja GMIM) - Diberkati Menjadi Alat Berkat - Amsal 22:1-6 LIRIK MTPJ 17 - 23 Januari 2021 LIRIK MTPJ 10 Januari - 16 Januari 2021 LIRIK MTPJ 3 Januari - 9 Januari 2021 LIRIK MTPJ 2 Januari 2021 (Permulaan Tahun Hari ke Dua) - Mazmur 37:22-26 Penjelasan Ayat LIRIK MTPJ 1 Januari 2021 (Permulaan Tahun Hari Pertama) - Menyambut Era Baru - Wahyu 21:1-8 LIRIK
Nyanyian Ibadah Gereja: MENU UTAMA:Lagu Koor Gereja, JB (Pujian Sekolah Minggu), KMM, KJ, PKJ, GB, NKB, Kidung Ceria, NR, NR TORAJA, PKJ TORAJA, NKB TORAJA, NJNE, PENANIAN MASALLO', Pa'pudian, Mazmur Genewa, Nyanyian Jemaat GPM, LIRIK LAGU ROHANI SUNDA, Kidung Kabungahan KKB, KPKL, KPKA, Kidung RIA GKJW, Buku Ende, BN (Buku Nyanyian HKBP), Suplemen Buku Ende, MNR1 (Mazmur dan Nyanyian Buku 1), MNR2 (Mazmur dan Nyanyian Buku 2), Nafiri Rohani, MAZMUR MP3 GKI, NP (Nyanyian Pujian), Lagu Tiberias, Nafiri Kemenangan, Lagu GMS, PPK, PPPR, KPPK, NKI, NRM, Buku Lagu Perkantas, KPJ, KRI, KPRI, KLIK, NNBT, DSL, LS, Doding Haleluya, LKEE, Suara Gembira, , Puji Syukur, Madah Bakti, Berita GMIM 2022(2) Contoh Doa GMIM(7) Contoh Tata Ibadah GMIM(28) Doa Doa GMIM(3) Dua Sahabat Lama (DSL)(34) Khotbah MTPJ GMIM 2020(47) Khotbah MTPJ GMIM 2021(95) Khotbah MTPJ GMIM 2022(65) Kumpulan Lagu Ibadah Kreatif dan KKR (KLIK)(467) Lagu Pilihan(11) Lagu Rohani GMIM(1) MTPJ 2019(42) NYANYIKANLAH NYANYIAN BARU BAGI TUHAN (NNBT)(51) Pembacaan Alkitab GMIM 2017(124) Pembacaan Alkitab GMIM 2018(53) Pembacaan Alkitab GMIM 2019(11) Pembacaan Alkitab GMIM Setahun(6) Tentang GMIM(4) xxx(7) | Register Login
Links:
lagu-gereja.com,
bible.,
perkantas,
gbi,
gkii,
gkj,
hkbp,
misa,
gmim,
toraja,
gmit,
gkp,
gkps,
gbkp,
Hillsong,
PlanetShakers,
JPCC Worship,
Symphony Worship,
Bethany Nginden,
Lagu Persekutuan,
Minggu, 13 September 2020 TATA IBADAH MINGGU BENTUK II - Minggu, 13 September 2020 10 Mei 2020 TATA IBADAH MINGGU KEDUA (10-16 MEI 2020) - REMAJA GMIM Selasa, 05 Mei 2020 TATA IBADAH PEMUDA Selasa, 05 Mei 2020 Jumat, 10 April 2020 TATA IBADAH HARI JUMAT AGUNG DAN PERJAMUAN KUDUS Jumat, 10 April 2020 DI RUMAH 31 Desember 2017 31 Desember 2017 Khotbah Malam Akhir Tahun - Intropeksi dan Retrospeksi - Mazmur 139:13-24 |
popular pages | login | e-mail: [email protected] Lagu-Gereja - Twitter | FB © 2012 . All Rights Reserved. |
https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1036, renungan gmim untuk ibadah remaja, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1375#.Ylqy7_f7MWM, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1375#.Ylqy7_f7MWM, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?tag=Khotbah%20MTPJ%20GMIM%202022, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?tag=Khotbah%20MTPJ%20GMIM%202022, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1852, khotbah gmim Filemon 1 : 4-22, buku lagu pemuda gmim, tata ibadah pemuda gmim, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1851, https://gmim.lagu-gereja.com/index.php?ipage=1851, teks mars pria kaum apa gmim, tata ibadah pemuda gmim, Tata ibadah menyambut NATAL gmim 2021, tata ibadah menyambut natal remaja gmim, MTPJ GMIM minggu adven 2, khotbah gmim markus 4 : 35-41, Renungan pemuda Remaja GMIM 2021, mtpj 8 november 2021, Dodoku GMIM MTPJ, Khotbah GMIM Minggu ini, MTPJ GMIM 2021, mtpj, mtpj gmim bulan nopember 2021,